Jumat, 08 Februari 2008

Membuat User MYSQL

Bagaimana kita sebagai super user harus benar- benar mengerti dalam memenagemen databases kita..
Untuk mysql digunakan parintah GRANT dan FLUSH.

Misal kita mau buat databases dia untuk user dia maka tahapanya adalah:
1. buatlah databases DIA dahulu:
CREATE DATABASE dia;

maka mysql akan merespon query ok. artinya sudah tercipta database baru yaitu dia. untuk melihatnya gunakan perintah SHOW DATABASES. maka akan muncul semua database termasuk database dia.

2.Langkah kedua adalah masuk ka databases dia.
USE dia;

artinya sekaranng kita sudah ada di dalam databases dia.

3. langkah ketiga seetting privileges..
GRANT ALL ON dia.* to 'dia' identified by 'dia';

artinya kita mempersilahkan user dia untuk bisa masuk ke databases dia dan mempunyai hak untuk semua tabel.

4. langkah terakhir adala
FLUSH PRIVILEGES;

kemudian keluar dari mysql dengan perintah QUIT atau \q.
setelah itu login menggunakan user dia dengan password dia,
mysql -udia -p
muncul promt.password: jika berhasil maka kamu dapat logi.
selamat mencoba

1 komentar:

Anonim mengatakan...

terimakasih atas tutornya. sangat bermanfaat